Kacang Buncis ala Biosaka

- Penulis

Minggu, 24 Agustus 2025 - 20:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi, alamorganik.comBiosaka adalah ramuan berbasis bioteknologi yang ditemukan oleh petani asal Blitar, Muhammad Anshar.

Biosaka  berfungsi sebagai elisitor tanaman untuk meningkatkan produktivitas dan kesehatan tanaman secara alami. Dibuat dari campuran air dan minimal lima jenis rumput atau daun sehat yang diremas.

Biosaka bekerja sebagai sinyal bagi tanaman agar tumbuh lebih baik, sekaligus mengurangi penggunaan pupuk kimia hingga 50 – 90% dan meminimalkan serangan hama dan penyakit.

Baca Juga :  Petani di Bandung Barat Buktikan Manfaat Biosaka dan POC untuk Padi

Biosaka juga memperbaiki kesuburan tanah dan tidak berbahaya bagi tanaman atau lingkungan. Pemakaian Biosaka secara berkala dapat menyehatkan tanaman serta buahnya lebat.

Seperti tanaman kacang buncis menggunakan Biosaka sejak awal mengolah tanah dispray dengan Biosaka, selanjutnya perendaman benih dan pasca tanam dispray Biosaka sekali seminggu.

Baca Juga :  Wednesday Addams Musim Pertama | Teaser Resmi | Netflix

Menggunakan Biosaka bisa mengurangi biaya produksi hingga lebih 50%. Soal rasa buah pun beda dengan menggunakan pupuk kimia.

Buah memakai Biosaka rasanya cendrung manis, tahan lama, tekstur buah padat serta petani tidak lagi kuatir akan kesehatannya, karena tidak menggunakan pestisida kimia. (***)

 

Berita Terkait

Desa Kiuola Latih Petani Olah Pupuk Alami Eco Enzyme dan BIOSAKA untuk Pertanian Berkelanjutan
Petani Biboki Selatan Ikuti Pelatihan Eco Enzyme dan BIOSAKA
Krisis Regenerasi Petani, 3GO Nasional Dorong Pemberdayaan dan Teknologi Saka
Pelatihan Biosaka Sesi ke-10 Segera Digelar di Pati, Siap Hadirkan Inovasi Pertanian Organik
Panen Semangka Biosaka dan Cabe Rawit Usia Lebih Satu Tahun
Jambore Nasional Pertama Jamaah Tani Muhammadiyah Digelar di Kebumen, Wamentan Apresiasi Inovasi Petani, Terima Nlevel1
Petani Blitar Panen Cabai 104 Kg, Andalkan Biosaka dan Nlevel1 Tanpa Pestisida
Pengakuan Tulus Seorang Petani Cabe Blitar: Terimakasih Pak Ansar Ilmu Biosakanya

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:33 WIB

Petani Biboki Selatan Ikuti Pelatihan Eco Enzyme dan BIOSAKA

Kamis, 2 Oktober 2025 - 20:02 WIB

Krisis Regenerasi Petani, 3GO Nasional Dorong Pemberdayaan dan Teknologi Saka

Rabu, 1 Oktober 2025 - 10:38 WIB

Pelatihan Biosaka Sesi ke-10 Segera Digelar di Pati, Siap Hadirkan Inovasi Pertanian Organik

Minggu, 21 September 2025 - 15:12 WIB

Panen Semangka Biosaka dan Cabe Rawit Usia Lebih Satu Tahun

Sabtu, 20 September 2025 - 13:18 WIB

Jambore Nasional Pertama Jamaah Tani Muhammadiyah Digelar di Kebumen, Wamentan Apresiasi Inovasi Petani, Terima Nlevel1

Berita Terbaru

Tanaman Senduduk Tanaman Liar Baik untuk Kesehatan

Kesehatan

Senduduk Tanaman Liar Banyak Manfaat untuk Kesehatan

Minggu, 12 Okt 2025 - 11:07 WIB

Jamu

Anda Wajib Tahu Manfaat Lengkuas Merah untuk Kesehatan

Sabtu, 11 Okt 2025 - 19:52 WIB